Pelaksanaan Outbond Siswa Pelatihan Gada Pratama Satpam Gel II Polda NTT

Pelaksanaan Outbond Siswa Pelatihan Gada Pratama Satpam Gel II Polda NTT

Tribratanesalor.com - Dalam Rangka Pelaksanaan Kegiatan Pelatihan Gada Pratama Satpam Gel II Polda NTT maka para siswa pelatihan melaksanakan kegiatan Outbond. Rabu (08/06/16) Pukul. 07.00 Wita

Dijelaskan Kasat Binmas Polres Alor Iptu Lasanus Mapada bahwa Kegiatan outbond tersebut dilaksanakan dengan melakukan penjelajahan atau ekspedisi darat dengan tujuannya untuk bagaimana mereka memperhatikan gotong royong dari rumah ke rumah.

"Selain itu dalam kegiatan ini juga dilakukan praktek revolusi mental untuk dapat mengendalikan emosi" ujar, Iptu lasanus.

Iptu Lasanus Mapada juga menyampaikan kepada Humas Polres Alor bahwa kepada para siswa satpam juga dibekali dengan pelatihan ketangkasan dan bagaimana cara mengefakuasi korban.

IMG_20160608_123947 IMG_20160609_104327 IMG_20160609_104321

(Humasresalor)